Thursday, August 22, 2013

CARA MENGETAHUI KODE HTML SUATU GAMBAR

kali ini saya akan menjelaskan bagaiman caranya agar kita dapat mengetahui kode HTML pada sebuah gambar, ternyata teman-teman untuk mengetahui hal tersebut kita tidak perlu menggunakan aplikasi apapun, bahkan hanya beberapa kali klik itu langsung bisa kita ketahui. 1. Masuk di Dasbor 2. setelah login > buat entri 3. pada kotak pembuatan entri, ada pilihan : edit "HTML" dan "Compose", anda pilih "Compose" 4. insert image (dibawah kata "compose") 5. setelah gambar sudah ada, anda langsung klik "Edit HTML" maka langsung muncul kode HTML gambar. Sekian semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment